Windows 8 yang ditampilkan menggunakan interface yang mirip dengan
interface Metro milik Windows Phone 7. Dari demo yang ditampilkan,
terlihat jelas bahwa Windows 8 ini didesain untuk penggunaan
touchscreen. Lebih jelasnya bisa dilihat di video ini.
Sunday, October 16, 2011
Wednesday, October 12, 2011
Perkembangan Teknologi Touchscreen
Touchscreen merupakan sebuah
perangkat komputer yang biasanya digunakan untuk menampilkan informasi
grafikal dan visual yang merupakan output dari sebuah perangkat
komputer. Namun, yang membedakannya dengan monitor atau layar televisi
biasa adalah apa yang ditampilkan di dalamnya dapat secara langsung
berinteraksi fisik dengan penggunanya.
Tuesday, October 4, 2011
Perkembangan Jaringan Mobile
Teknologi komunikasi seakan benda hidup yang selalu tumbuh dan
berkembang tiada titik jenuh untuk mengalami peningkatan dari waktu ke
waktunya. Dimulai dari alat yang tradisional untuk berkomunikasi
seperti surat dan telegram lama-kelamaan beralih ke benda yang dikenal
dengan telepon. Sepertinya manusia juga tak pernah puas untuk
mengembangkan kemampuannya,
Saturday, September 24, 2011
Samsung Galaxy Tab 10.1
Samsung kini memperluas tabletnya ke arena 10 inci. Berkompetisi head-to-head dengan iPad, mereka resmi mengumumkan Galaxy Tab 10.1
Seperti namanya, Galaxy Tab 10.1 memang mengandalkan layar 10,1 inci atau sedikit lebih besar dibanding iPad yang berdimensi 9,7 inci. Kegiatan menonton video atau menjelajah dunia maya pun akan lebih terpuaskan.
Subscribe to:
Posts (Atom)